Kamis, 15 Desember 2011

Siapakah idol wanita yang paling cocok mengenakan seragam militer ?


S Edu melakukan sebuah polling untuk 511 orang dari tanggal 07-29 September untuk menandai Hari Angkatan Bersenjata, mereka mengadakan sebuh polling dengan judul : Siapa idol wanita yang paling cocok untuk mengenakan seragam militer ?
Hasilnya ternyata Yoona SNSD berada di peringkat atas, memenangkan 31,7% suara , tepat diikuti oleh After School UEE dengan 25,8%, atau 132 suara.

Seseorang dari S Edu mengatakan, ”UEE dan Yoona memiliki beberapa hal kesamaan. Mereka memiliki sebuah kelompok penyanyi populer, dan memiliki tubuh yang seimbang dan terlihat menarik. ”


Source : korea.com || indotrans : kidihae@koreanindo


Tidak ada komentar:

Posting Komentar